09/09/11

Cara aman eject UFD/HDD eksternal dengan cepat

Kebanyakan dari kita melepas UFD/HDD eksternal tanpa meng-eject terlebih dahulu dengan alasan meng-eject membutuhkan waktu yang cukup lama. jika hal tersebut dilakukan terus menerus, dapat merusak data yang ada di dalam perangkat anda (sangat tidak lucu jika data-data penting yang dikumpulkan bertahun-tahun sirna begitu saja). maka dari itu, saya punya solusinya, yaitu menggunakan USB DISK EJECTOR

image

USB DISK EJECTOR ini adalah sebuah software portable yang berfungsi meng-eject USB/HDD Eksternal secara cepat dan aman. cara penggunaanya cukup klik icon USB DISK EJECTOR dan klik 2 kali perangkat yang ingin anda eject.

image

Untuk mendownload software ini, klik disini


INFO!!!!!!!!!!

=======Untuk anda yang malas mendownload, bisa pesan SOFTWARE / GAME / OS disini=====


Share this:

Buat sobat blogger yang suka dengan artikel yang saya buat ini, silahkan share dimana saja (facebook, twitter, blog, dll). bila berkenan, mohon cantumkan link ini sebagai sumbernya. mari kita berbagi satu sama lain, karena berbagi adalah investasi yang tidak ternilai :)

Artikel Yang Berhubungan




0 komentar :

Posting Komentar

Jika ada yang kurang jelas tentang postinganya, silahkan berkomentar. tapi mohon jangan SPAM ya :)