03/11/11

Mengganti wallpaper secara berkala otomatis

   Untuk mengganti wallpaper desktop secara berkala dan otomatis, misalnya anda ingin mengganti wallpaper setiap 30 menit, anda bisa menggunakan sebuah software bernama Auto Wallpaper Fetcher + Changer. software ini juga dapat digunakan untuk mendownload wallpaper secara otomatis berdasar kategorinya.

image 

Features:
1) One Click Wallpaper Downloading.
2) Choose from thousands of categories.
3) You can use local wallpapers.

Requirements:
Windows XP and above : all required files are installed while installing.
Windows 95,98 : not supported(not tested)

 

Cara penggunaan:

-> Mengganti wallpaper otomatis

  1. centang use local wallpaper
  2. klik kanan pada use local wallpaper dan klik add path  dan tentukan lokasi anda menyimpan wallpaper
  3. centang option
  4. centang active wallpaper slide show dan tentukan berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk mengganti wallpaper otomatisnya.
  5. setelah itu minimize Auto Wallpaper Fetcher + Changer

->mendownload wallpaper otomatis

  1. centang Use Remote Wallpapers
  2. klik add queue from Categories
  3. pilih kategori wallpaper
  4. klik list yang muncul dan otomatis akan mendownloadnya

 

 

Download Auto Wallpaper Fetcher + Changerimage


INFO!!!!!!!!!!

=======Untuk anda yang malas mendownload, bisa pesan SOFTWARE / GAME / OS disini=====


Share this:

Buat sobat blogger yang suka dengan artikel yang saya buat ini, silahkan share dimana saja (facebook, twitter, blog, dll). bila berkenan, mohon cantumkan link ini sebagai sumbernya. mari kita berbagi satu sama lain, karena berbagi adalah investasi yang tidak ternilai :)

Artikel Yang Berhubungan




0 komentar :

Posting Komentar

Jika ada yang kurang jelas tentang postinganya, silahkan berkomentar. tapi mohon jangan SPAM ya :)